Automatic Rain Water Sampler
Automatic Rain Water Sampler | ARWS ARWS Hujan termasuk salah satu unsur cuaca dan iklim yang penting. Hujan bervariasi menurut waktu dan tempat dan berhubungan erat dengan aktivitas sekala global, regional, maupun lokal yang berpengaruh terhadap seluruh aktivitas kegiatan manusia terutama yang berkaitan erat dengan bidang pertanian , perkebunan, dan lain-lain. Hujan merupakan salah satu unsur cuaca yang diamati oleh BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika). Dalam hal ini, BMKG mengamati mengenai kuantitas atau ukuran yang berkaitan dengan hujan, seperti berapa sering hujan turun (intensitas hujan) dan berapa banyaknya air hujan (curah hujan) dalam satuan mm serta melakukan pemantauan tingkat keasaman (pH) air hujan. Pemantauan pH air hujan dilakukan karena air hujan sebagai komponen utama pada siklus hidrologi dan berperan penting dalam siklus pelarutan bahan-bahan kimia di alam. Automatic Rain Water Sampler Sebagai pencuci polutan yang ada di atmosfer, air